Senin, 13 Mei 2013

Contoh Website e-Goverment

Contoh website e-Government: http://www.ecitizen.gov.sg/ Singapura eCitizen portal merupakan contoh dari sebuah situs web "one-stop shop" eGovernment, menyediakan warga negara dengan akses ke rentang yang sangat luas dengan layanan sepenuhnya online. Singapura eCitizen Portal merupakan contoh praktik terbaik dalam e-government layanan web. Menurut saya tujuan e-government yaitu agar hubungan pemerintah baik dengan masyarakatnya maupun dengan pelaku bisnis dapat berlangsung secara efisien, efektif dan ekonomis. Hal ini diperlukan mengingat dinamisnya gerak masyarakat pada saat ini, sehingga pemerintah harus dapat menyesuaikan fungsinya dalam negara, agar masyarakat dapat menikmati haknya dan menjalankan kewajibannya dengan nyaman dan aman, yang kesemuanya itu dapat dicapai dengan pembenahan sistem dari pemerintahan itu sendiri, dan e-government adalah salah satu caranya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar